Description



Convertible Waist Bag adalah tas kecil yang multifungsi, tas kecil ini bisa berfungsi sebagai tas pinggang atau bisa juga berfungsi sebagai tas slempang atau tas sandang. Terdiri dari dua kompartemen sangat cocok untuk pengorganisasian dompet dan barang-barang kecil lainnya yang anda butuhkan selama perjalanan anda. Tampil dalam 3 pilihan warna. Terbuat dari bahan Condura nylon.
Fitur: